
drh. Dorty Prihastina
Senior Vet

Lokasi
PIK & RADIO DALAM

Pendidikan dan gelar
Universitas Udayana

Area keahlian
Kedokteran darurat, mamalia eksotik, dan Bedah

Bahasa yang dikuasai
Inggris and Indonesian
Biografi
Saya beruntung bisa mengejar impian saya menjadi dokter hewan. Lebih dari satu dekade, saya telah bekerja dengan berbagai spesies hewan di dalam dan luar negeri, memulai karir di kebun binatang Kota Batu pada 2012 dan magang di Perth, Australia. Pengalaman saya meliputi bekerja di Jakarta dan Saudi Arabia, berfokus pada pengobatan hewan kesayangan dan kesehatan masyarakat. Tahun 2020, saya kembali ke Indonesia, mengkhususkan diri dalam Emergency Medicine di Jakarta dan internship di University of Glasgow.
Â
Saat ini saya spesialisasi di Emergency Medicine dan bedah, berambisi mendapatkan akreditasi internasional. Di waktu luang, saya sukarela di shelter hewan dan menjadi konsultan kebun binatang di Bandung, serta menikmati memasak dan traveling.